Merek Carmel – merek mesin-mesin kami

  Sejak pertengahan bulan februari tahun 2011, atas usul beberapa customer setia kami … CV Carmel Hill Machinery menggunakan merek dagang sendiri.Tidak lagi menggunakan merek dagang aslinya dari negara asal mesin-mesin kami. Usulan customer yang disampaikan kepada kami melalui sebuah acara makan siang bersama, dikarenakan di mata mereka mesin kami berbeda dengan mesin-mesin lain yang […]

Merek Carmel – merek mesin-mesin kami Read More »