Mesin Filling Cairan Otomatis digunakan untuk mengisi aneka jenis produk cair ke dalam botol, standing pouch, pet can, dll kemasan secara cepat dan akurat.
Price: | Rp28,000,000.00 |
Ukuran: | 120cm x 60cm x 100cm (LxWxH) |
Berat: | 50 kg |
Pengiriman |
|
Description
Mesin Filling Cairan Otomatis digunakan untuk mengisi aneka jenis produk cair ke dalam botol, standing pouch, pet can, dll kemasan secara cepat dan akurat.
Bisa digunakan untuk berbagai jenis cairan, baik yang bersifat korosif maupun tidak.Mulai dari minuman hingga produk-produk non-food.
Dengan jumlah nozzle sebanyak 6 buah, mesin ini memiliki rata-rata kecepatan antara 700 hingga 800 botol per jam.
Cara Kerja Mesin Filling Cairan Otomatis
- Operator menempatkan botol kosong secara kontinyu di conveyor mesin yang berjalan.
- Botol akan berjalan menuju ke bawah nozzle pengisian.
- Conveyor berhenti, dan proses filling dimulai hingga botol terisi sesuai setelan yang dbuat.
- Sesaat setelah botol terisi, conveyor akan kembali berjalan membawa botol keluar dari mesin.
Untuk membantu pemahaman cara kerja mesin filling cairan otomatis tersebut secara visual, simak dulu video dibawah ini :
Secara sederhana, bisa dijelaskan cara kerja mesin ini adalah mulai dari botol kosong hingga terisi sesuai takaran yang diinginkan secara otomatis.
Komponen
Dengan penggunaan komponen pilihan yang keberadaan penggantinya dijamin 100% tersedia di pasaran umum di Indonesia, realita pelaksanaan garansi semakin mudah.
Sekalipun mesin ini beroperasi secara otomatis, harga komponennya sangat terjangkau.
Sehingga ketika dibutuhkan penggantian di kemudian hari, 100% komponennya tersedia di pasaran umum.Bahkan di online shop terkemuka di indonesia seperti tokopedia dan shopee.
Tidak ada nomor atau kode komponen yang dihapus atau disamarkan.Semua merek dan type komponen tertera jelas di label atau name plate masing-masing.
Tujuan kami memang mempermudah pengguna mesin dan teknisi kami sendiri ketika melakukan perbaikan dan penggantian komponen.
Foto Unit Mesin Filling Cairan Otomatis 6 Nozzle
Selain type body stainless steel seperti pada foto, kami juga menyediakan harga lebih murah lagi dengan body dari plat atau yang dikenal dengan sebutan Painted Body.
Spesifikasi Mesin Filling Cairan Otomatis 6 Nozzle
- Type : CHM-6L
- Number of Nozzle : 6
- Brand : MESIN 77
- Power : 220V/50 Hz, 450 Watt
- Conveyor Length : 120 cm
- Machine Dimension : 120x60x100 cm
- Machine Weight : 50 Kg
- Capacity : 700-800 BPH
Optional
- Extend Conveyor Length
- Others Parts Special Request
Exclude
- Air Compressor 1 HP
Mesin filling cairan otomatis type CHM-6L ini memerlukan Air Compressor untuk pengoperasiannya.Dan belum termasuk dalam harga unit terlampir.
Garansi
– Jasa Service hingga 1 tahun
– Garansi spare part hingga 3 bulan
– Jaminan uang kembali apabila mesin tidak berfungsi sesuai yang diinformasikan
– Layanan komunikasi teknis untuk pertanyaan seputar cara perbaikan dan perawatan
– Kunjungan teknisi untuk instalasi, training operator, perawatan dan perbaikan.
– 100% spare part umum dan mudah ditemukan penggantinya di pasaran.
*** Instalasi dan Training Operator akan dilakukan oleh teknisi kami.Layanan kunjungan teknisi kami sediakan untuk training operator, instalasi unit, perawatan, dan perbaikan. Dengan beban biaya akomodasi dan tambahan biaya antara Rp.100.000,- s/d Rp.500.000,- (Biaya tsb disesuaikan dgn jenis mesin dan kesepakatan awal sebelum transaksi pembelian).
Kami menerapkan layanan garansi yang nyata dan benar-benar kami jalankan.Dan itu membutuhkan biaya, karena mesin jenis ini tidak mungkin kami minta untuk mengirimkan kepada kami setiap ada masalah.
Jadi teknisi kami yang akan berkunjung ke lokasi.
Sehingga garansi kami ada sedikit biaya dan beban akomodasi.Namun karena sudah ada biayanya, kami tidak pernah menolak permintaan kunjungan teknisi ke lokasi.
Hubungi kami
MESIN 77 – Pergudangan Ampeldento 100, Jl. Raya Ampeldento No.100, Kec. Pakis, Kabupaten Malang, Jawa Timur 65154
Jam Buka :
Senin – Jumat : pk.08.00 – 16.00 WIB
Sabtu : pk.08.00 – 14.00 WIB
Minggu dan Hari Libur Nasional tutup
Call / WA : 081252160260
Email 1 : carmelhill77@gmail.com
Email 2 : info@mesin77.com
Features
Automatic Grade | Otomatis |
Brand | MESIN 77 |