Line Produksi AMDK Galon 450 Galon per jam
Sebelum menulis dan membaca artikel ini lebih lanjut …. kita perlu sepakati dulu menganai satuan ukuran Galon. 1 Galon = 3,78 Liter Ini adalah satuan galon yang benar. Di Indonesia, ada sebuah kebiasaan penyebutan Air minum galon adalah sebutan untuk air minum dalam kemasan berukuran 5Galon atau 18,9 Liter Namun dalam penulisan artikel kita kali […]