oleh bayu | Jun 27, 2022 | Dari Meja Redaksi, Pengetahuan Umum
Mesin Berkualitas itu seperti apa ? Mesin berkualitas umumnya memiliki definisi sebagai mesin yang dapat dipertanggungjawabkan dalam penggunaannya, dapat beroperasi sesuai spesifikasinya, komponennya mudah dicari dan diperoleh. Rasa kuatir adalah momok bagi siapa saja... oleh bayu | Mar 22, 2021 | Info Mesin, Info Teknik, Pengetahuan Umum
Sebuah dilema panjang sejak jaman unta belum bungkuk sampai unta bungkuknya ada 2 seperti sekarang adalah Belum Tersedianya Barang Murah tapi Berkualitas.Murah selalu identik dengan kualitas rendah.Mahal seringkali identik dengan kualitas baik, sekalipun tetap tidak...
oleh bayu | Feb 3, 2021 | Info Mesin, Pengetahuan Umum
DAYA / WATT versus KUALITAS Pertanyaan yang mucul pertama kali mendengar perbandingan diatas tentu menjadi dilema.Haruskan daya dan kualitas dibanding-bandingkan ? Haruskah sesuatu dari fakultas yang berbeda di compare ? Daya satuannya Watt, dan kualitas satuannya...
oleh bayu | Sep 4, 2020 | Dari Meja Redaksi, Pengetahuan Umum
Penjual yang Bertanggungjawab atau Mesin yang Berkualitas ? …. Baca sampai tuntas ya biar gak gagal paham Ada sebagian besar orang yang bilang kalau beli mesin industri itu susah susah gampang.Gampangnya kalau punya uang, tinggal bayar tinggal beli.Susahnya... oleh bayu | Jun 21, 2016 | Info Teknik, Uncategorized
Pengguna mesin-mesin dari CV Carmel Hill Machinery sudah tidak asing lagi dengan penggunaan berbagai komponen merek Jepang di dalam mesin merek Carmel dan merek mesin77. Pengalaman panjang yang disertai dengan skill teknisi yang terus dikembangkan oleh internal...